II. Penerapan manajemen pada kehidupan mahasiswa
Penerapan manajemen yang ada pada kehidupan mahasiswa diantaranya :
1.Keterampilan manajemen waktu
Merupakan keterampilan yang merujuk pada kemampuan seorang manajer untuk menggunakan waktu yang dimilikinya secara bijaksana.
2.Keterampilan manajemen perencanaan
Merupakan keterampilan yang dilakukan mahasiswa untuk dapat merencanakan apa yang bisa menjadai motivasi untuk mencapai suatu masa depan atau tujuannya agar tidak salah jalan.
3.Keterampilan manajemen pengorganisasian
Merupakan keterampilan yang dilakukan mahasiswa untuk dapat membagi setiap atau menjadwalkan kegiatan secara bijaksana .
4.Keterampilan manajemen pengarahan .
Keterampilan manajemen yang dilakukan mahasiswa dalam mengarahkan atau menempatkan sesuatu hal secara bijaksana .
III.Kesimpulan
manajemen yaitu suatu perkumpulan untuk di dalam kehidupan mahasiswa di manajemen perencanaan, dan keterampilan di dalam manajemen.
IV. Daftar pustaka
http://www.google.com
http://id.wikipedia.org/wiki/Manajemen
Tidak ada komentar:
Posting Komentar